Kamis, 10 Januari 2008

Perlukah Pak Harto Diadili?


Perlukah Pak Harto Diadili? Kini beliau terbaring di rumah sakit. Penyakit-penyakit telah merogoti tubuh Pak Harto. Umur semakingkin tua (87 Tahun). Tidak kita pungkiri, jasa beliau di tanah pertiwi sangat besar sekali. Di zaman pak harto segalanya mudah diperoleh. Dizaman Suharto minyak tanah murah, mudah di dapat, premium begitu juga. Semua mudah didapat. Bagaimanapun perkasa dan saktinya, beliau tetap manusia. Jadi ada kekurangannya. Jadi kenapa kita harus mencaci maki bahkan mau menghukum kesalahannya. Beliau sangat berjasa bagi kita semua. Bahkan kita rindu dan kangen ama dia. Seperti lagu. Ratih Purwasih, Benci tapi Rindu. Bencinya hati ini tapi aku rindu. Marilah kita bangsa Indonesia belajar memaafkan beliau. Beliau adalah ayahnda kita semua. Berwibawa, gagah dan bertanggung jawab. Kita sudah merasakan beberapa kali menggantikan pimpinan kita. Tapi kenyataannya. Kita mangkin miskin. Korupsi mangkin bertambah hebat. Sampai-sampai anggota kita anggota2 DPR hanya memperkayakan diri masing-masing bahkan sebagian terlibat korupsi. Jadi dengan menghukum Suharto apakah bisa menyelesaikan masalah ?????. Masih ingat saya akan kata terakhir Pak Harto tahun 1998, sebelum lengser dari Prabon. Apakah dengan menggantikan saya, keadaan bisa lebih baik??? Nah terpulang kepada anda, apakah negara kita ini mangkin baik kini........................................??

Tidak ada komentar: